TRIBUNSUMSEL.COM - Info GTK merupakan sistem daring yang digunakan untuk memverifikasi data guru terkait tunjangan profesi, kesejahteraan, dan sertifikasi. 

Cara cek status tunjangan yang diterima oleh guru bisa dilakukan melalui dua laman website yakni https://info.gtk.kemdikbud.go.id dan https://ptk.datadik.kemdikbud.go.id

Diketahui PTK Datadik atau disebut juga PTK Dapodik adalah aplikasi web untuk login individual GTK (Guru dan Tenaga Kependidikan).

Seperti halnya Info GTK, PTK Datadik juga merupakan hasil data dari manajamen aplikasi Dapadik.

Dengan aplikasi ini guru dapat melihat data diri secara lengkap. Seperti biodata, beban ajar, tugas, pendidikan, sertifikasi, kepangkatan, KGB dan Riwayat.

Guru dapat mem-verifikasi akun dan mengedit riwayat pendidikan. Selain itu juga guru dapat mengakses info GTK.

Melalui Info GTK, baik guru PNS maupun non-PNS dapat mengecek tunjangan profesi yang mereka terima.

Data yang ditampilkan dalam Info GTK bersumber langsung dari pendataan resmi seorang guru dan mencakup berbagai informasi penting seperti Nomor Registrasi Guru, Status NUPTK, dan lainnya.

Berikut adalah panduan login Info GTK cek tunjangan guru.

=======

Cara Login Info GTK untuk Cek Tunjangan

  • Buka laman Info GTK
  • Masukkan username dan password, serta kode captcha
  • Gunakan akun PTK Dapodik yang sudah terdaftar
  • Klik tombol Login
  • Cek data yang tercantum, jika benar klik Cetak untuk menyimpan atau mencetak
  • Jika terdapat kesalahan data, segera hubungi Operator Sekolah untuk perbaikan

Cara Login PTK.Datadik untuk Akses Info GTK

  • Buka laman PTK.Datadik
  • Klik tombol Login Menggunakan SSO
  • Masukkan username/email dan password (sesuai akun PTK Dapodik)
  • Klik tombol Masuk
  • Klik menu Biodata, lalu pilih Buka Info GTK
  • Pastikan seluruh data yang ditampilkan valid
  • Jika benar, klik Cetak; jika tidak, segera lakukan perbaikan data
  • Apa Saja Informasi yang Ditampilkan di Info GTK dan PTK.Datadik?

Guru yang mengakses portal ini dapat menemukan berbagai informasi penting, antara lain:

  • Verifikasi Data Tunjangan Profesi
  • Data Individu Berdasarkan Dapodik
  • Status NUPTK pada Database Arsip NUPTK
  • Status Kelulusan Sertifikasi Pendidik
  • Tugas Tambahan dan Rombongan Belajar (Rombel)
  • Riwayat Pendidikan Formal dan Sertifikasi Pendidik
  • Status Verifikasi Ijazah S1/D4

Jika laman Info GTK sedang dalam perbaikan, para guru tetap dapat mengakses informasi tunjangan dan status kepegawaian mereka melalui PTK.Datadik sebagai alternatif. 

**

Ikuti dan bergabung disaluran WhatsApp Tribunsumsel.

**

Ikuti dan bergabung disaluran WhatsApp Tribunsumsel.

Baca Lebih Lanjut
Catat! Ini Cara Cek Status BPJS Kesehatan Aktif atau Tidak
 Andri Kurnia  
Jam Berapa Pengumuman SNBP 2025? Ini Jadwal dan Cara Cek Melalui LINK snpmb.bppp.kemdikbud.go.id
Putri Kusuma Rinjani
Jadwal dan Link Pengumuman SNBP 2025, Simak Cara Ceknya
Tribunnews
Cara Cek Penerima Bansos PIP 2025 Termin i, Disalurkan Februari-April 2025, Klik pip.dikdasmen.go.id
Tiara A. Rizki
Jadwal dan Link Pengumuman SNBP 2025, Simak Cara Ceknya
Pravitri Retno W
Daftar 40 Link Pengumuman SNBP 2025, Simak Juga Jadwalnya
Alpen Martinus
Cara Tukar Uang Baru saat Lebaran 2025: via Pintar BI yang Dibuka pada 3 Maret, Cek di Link Berikut
Gryfid Talumedun
Link Download Twibbon Ramadhan 2025 Gratis, Cocok untuk Foto Profil Whatsapp dan Facebook
Musahadah
Cuan Setiap Hari! Klik Link DANA Kaget Ngalir Saldo DANA Gratis Rp500.000 ke Dompet Digital, Buruan Cek Sekarang
Tika Fitriani
Syarat Penukaran Uang Baru untuk Lebaran 2025 Melalui Pintar BI, Simak Tata Caranya, Dilengkapi Link
Febriana Nur Insani