POS-KUPANG.COM - KUR BCA 2025 menjadi salah satu pilihan bagi pelaku UMKM dalam mengambangkan usaha. 

Dengan bunga 6 persen per tahun, pelaku UMKM bisa mendapatkan Pinjaman Tanpa Jaminan hingga Rp 100 Juta. Bagiamana, cukup menarik bukan?

Segera cek Tabel Angsuran, Syarat dan Cara Mengajukannya.

Tabel Angsuran KUR BCA 2025 Pinjaman Tanpa Jaminan hingga Rp 100 Juta

Rincian Tabel Angsuran KUR BCA 2024

Bagi Anda yang ingin mengetahui berapa besar cicilan yang harus dibayarkan setiap bulannya, berikut adalah tabel angsuran KUR BCA 2024 berdasarkan plafon pinjaman dan jangka waktu yang tersedia:

Jumlah Pinjaman 12 Bulan 18 Bulan 24 Bulan 36 Bulan 48 Bulan 60 Bulan
Rp 25 Juta Rp 2.151.600 Rp 1.455.090 Rp 1.109.900 Rp 760.500 Rp 587.100 Rp 483.400
Rp 30 Juta Rp 2.581.900 Rp 1.745.400 Rp 1.329.500 Rp 912.600 Rp 704.500 Rp 580.100
Rp 40 Juta Rp 3.442.600 Rp 2.329.500 Rp 1.772.700 Rp 1.216.600 Rp 939.400 Rp 773.500
Rp 50 Juta Rp 4.303.500 Rp 2.915.500 Rp 2.216.000 Rp 1.520.000 Rp 1.174.200 Rp 966.800
Rp 100 Juta Rp 8.607.000 Rp 5.831.000 Rp 4.432.000 Rp 3.040.000 Rp 2.348.600 Rp 1.933.300

 

Syarat KUR BCA 2025
 
Sebelum membahas perihal mengajukan pinjaman tanpa agunan atau jaminan di Bank BCA, kiranya penting untuk mengetahui syarat-syarat pengajuannya, yaitu:

Warga Negara Indonesia (WNI) memiliki kartu tanda penduduk (KTP)
Perorangan atau badan usaha
Usia minimal 21 tahun atau sudah menikah untuk nasabah perorangan
Memiliki usaha berjalan minimal enam bulan
Tidak sedang memiliki KUR berjalan di bank lain
Tidak pernah menerima fasilitas kredit produktif

Syarat Dokumen
Nasabah Individu
KTP calon debitur dan pasangan
NPWP (khusus pengajuan diatas Rp50 juta)
Kartu keluarga (KK)
Surat keterangan usaha (NIB)
BPJS Ketenagakerjaan (Khusus pengajuan KUR Kecil)
Nasabah Badan Usaha
Akte pendirian dan segala perubahannya
Pengesahan Akte Kemenkumham
NPWP Badan Usaha
KTP Pengurus dan pemegang saham
NPWP pengurus dan pemegang saham
Surat keterangan usaha atau NIB atau TDP
BPJS Ketenagakerjaan (Khusus pengajuan KUR Kecil)
Akses Pinjaman KUR BCA Tanpa Jaminan
Bank BCA menyediakan pinjaman tanpa jaminan, tetapi hanya terbatas dari KUR Mikro yang memiliki limit pinjaman Rp10 juta hingga Rp100 juta.

Sementara untuk limit pinjaman mulai dari Rp100 juta hingga Rp500 juta, harus menyertakan agunan atau jaminan.

Selain itu tanpa adanya jaminan, untuk KUR Mikro tidak ada biaya administrasi, provinsi hingga biaya lainnya. Artinya, saat pengajuan pendanaan dari KUR Mikro bebas biaya.

Untuk mengajukan pinjamanya bisa dilakukan secara online atau langsung datang ke kantor Bank BCA terdekat.

Jika pengajuan disetujui, dana kur nanti akan dicairkan melalui rekening milik debitur.

Cara Mengajukan KUR BCA 2025

Cara mengajukan KUR BCA 2025 secara online:  

Kunjungi situs resmi BCA di bagian produk pinjaman bisnis
Klik “Ajukan Sekarang”
Isi nomor telepon untuk verifikasi
Siapkan dokumen persyaratan
Isi formulir pengajuan KUR BCA
Tunggu pemberitahuan lebih lanjut dari BCA melalui SMS

Cara Mengajukan KUR BCA 2025 di kantor cabang BCA:  

Datang ke kantor cabang BCA terdekat
Isi formulir pengajuan pinjaman dan lengkapi semua syarat
Tunggu proses verifikasi dan ACC credit
Lakukan Akad Credit dan Pencairan Pinjaman. (*)

Baca Lebih Lanjut
Cara Tarik Tunai GoPay di ATM BCA Terdekat Tanpa Kartu
Berita Bisnis
Cara Pasutri di Jember Hindari Utang Bank Rp750 Juta, Palsukan KTP dan Kematian Suami Direkayasa
Suci BangunDS
BRI Cabang Bondowoso Didemo Seratusan Warga, Diduga Permainkan Dana KUR
Timesindonesia
Cicilan Rp 750 Juta, Istri di Jember Foto Batu Nisan dengan Nama Suami, Bank Merugi Ratusan Juta
Mujib Anwar
Ratusan Warga Geruduk Bank Pelat Merah di Bondowoso, Kritik Analisis Kredit, Minta Copot Mantri
Sudarma Adi
Seratusan Warga Geruduk Bank Plat Merah di Bondowoso, Kritik Dugaan Buruknya Analisa Kredit
Sri Wahyunik
SIASAT Licik Indah Istri di Jember Nekat Buat Batu Nisan Suami Demi Tak Bayar Utang Rp750 Juta
Angel aginta sembiring
Pasangan Suami Istri Modus Palsukan Surat Kematian, Bobol Bank di Jawa Timur hingga Rp 750 Juta
Malvyandie Haryadi
Sosok Indah Suryaningsih, Istri di Jember Palsukan Kematian Suami demi Hindari Utang Bank Rp750 Juta
Kharisma Tri Saputra
Magang Kemendiktisaintek 2025 Batch 1 Dibuka 7 Formasi, Cek Syarat dan Cara Daftar
Tribunnews