Intro

                         

  Verse

Saat engkau tertidur

Aku pergi menghibur

Beda kota pisah raga bukan masalahku

Lihat wajahmu di layar ku tetap bersyukur

Saat engkau terjaga

Aku kan ada di sana

Sempatkan bermain dan bawakan cenderamata

Satu sampai lima tahun cepat tak terasa

Pre-Chorus

Segala hal ku upayakan untuk melindungi

Tunggu aku kembali lagi esok pagi

Chorus

Tumbuh lebih baik, cari panggilanmu

Jadi lebih baik dibanding diriku

'Tuk sementara ini aku mengembara jauh

Saat dewasa kau kan mengerti

Verse

Saat engkau dewasa

Dan aku kian menua

Jika ku berpulang lebih awal, tidak apa

Berjumpa lagi di sana, aku tetap sama

Saat engkau teringat

Tengkar kita, manakala

Maaf atas perjalanan yang tidak sempurna

Namun percayalah untukmu kujual dunia

Pre-Chorus

Segala hal ku upayakan untuk melindungi

Tunggu aku kembali lagi esok pagi

Selalu janjiku pada dirimu

Chorus

Tumbuh lebih baik, cari panggilanmu

Jadi lebih baik dibanding diriku

Dan tertawalah saat ini selepas-lepasnya

Karena kelak kau kan tersakiti

Aku tau kamu hebat

Namun selamanya diriku pasti berkutat

'Tuk selalu jauhkanmu dari dunia yang jahat

Ini sumpahku padamu tuk biarkanmu

Tumbuh lebih baik, cari panggilanmu

Jadi lebih baik dibanding diriku

'Tuk sementara, kita tertawakan

Berbagai hal yang lucu dan lara, selepas-lepasnya

Saat dewasa kau kan mengerti

Karena kelak kau kan tersakiti

Saat dewasa kau kan mengerti

Karena kelak kau kan tersakiti

(Tribunnews.com)

Baca Lebih Lanjut
Chord Lagu Angkat - Mimifly - Kunci Gitar C
Glendi Manengal
Cara Mengatasi Bunga Durian Rontok agar Pohon Tumbuh Lebih Maksimal
Seputar Hobi
Chord Gitar Pengecut, Fiersa Besari : Aku Hanya Seorang Pengecut Sedang Jatuh Hati
Galih permadi
Kunci Gitar Kekasih Gelapku - Ungu: Ku Mencintaimu Lebih dari Apapun
Salma Fenty
6 Cara Merawat Hydrilla agar Tumbuh Optimal di Akuarium
Seputar Hobi
5 Tips Belajar Gitar dengan Cepat, Mau Coba?
Urban Id
Waspada, Ini 5 Penyebab Rambut Tidak Bisa Tumbuh Panjang, Simak
Dok Grid
Apakah Pohon Sakura Bisa Tumbuh di Indonesia? Simak Jawabannya di Sini
Seputar Hobi
3 Manfaat Bonggol Jagung untuk Tanaman agar Tumbuh Optimal
Seputar Hobi
Chord Lagu Menjaga Jodoh Orang - Dcozt Band - Kunci Gitar Em
Glendi Manengal