Laporan wartawan Tribun Ambon - Jenderal Louis

TRIBUN-VIDEO.COM - Ricuh antara mahasiswa Fakultas Ilmu Pendidikan dan Keguruan (FKIP) dengan Fakultas Teknik terjadi di Universitas Pattimura (Unpatti), Kota Ambon, Rabu (25/9/2024).

Pantauan TribunAmbon.com sekitar pukul 13.00 WIT, massa dari kedua belah pihak saling menyerang.

Tampak batu-batu melayang di udara, hingga kepanikan meluas ke mahasiswa lainnya yang tak terlibat bentrok. (*)

Program: Live Update
Host: Yustina Kartika Gati
Editor Video: Ika Vidya Lestari
Uploader: Ramadhan Aji Prakoso

# Unpatti # mahasiswa # ricuh # lempar batu

Baca Lebih Lanjut
Dialog Awal Semester (DAS) 2024/2025 di Fakultas Teknik UWG
Timesindonesia
402 Mahasiswa FKIP Unigal Ciamis Ikuti Program Matrikulasi
Timesindonesia
Semuanya Dekan, Ini Profil Pendidikan 3 Nama yang Lolos Calon Rektor UI 2024-2029
Sindonews
Viral Mahasiswa Universitas Trunojoyo Aniaya Pacar, Rektor Turun Tangan
Detik
Mahasiswa Fakultas Kedokteran UIN Jakarta Raih Medali Perak di Kompetisi Sains Internasional 2024
Sindonews
ULM andalkan Antasari Evo III di final Kontes Mobil Hemat Energi 2024
Antaranews
Cerita Ester, Wisudawan Termuda ITS Kelar Kuliah Teknik di Usia 20 Tahun
Sindonews
Rektor Baru UI Heri Hermansyah, Guru Besar Termuda FTUI yang Sarat Prestasi Sejak Mahasiswa
Sindonews
Unpatti gandeng Universitas Negeri Malang dongkrak pendidikan Maluku
Antaranews
Copywriting: Teknik Persuasi untuk Meningkatkan Penjualan
Roy Dwiyanto