TRIBUNBATAM.id- Berikut 3 cara convert pulsa jadi Gopay mulai dari berbayar hingga gratis.

Ketahui cara mudah untuk menjadikan pulsa ke saldo Gopay lewat HP. 

Seperti yang diketahui, Gopay adalah dompet digital dari Gojek yang bisa digunakan untuk transaksi.

Untuk bisa melakukan transaksi Anda harus mempunyai saldo Gopay lebih dulu. 

Anda bisa melakukan top up hingga minta kepada rekan. 

Bahkan Anda bisa melakukan convert pulsa jadi saldo Gopay dengan mudah. 

Proses convert pulsa ke Gopay ini sebenarnya cukup mudah dan bisa dilakukan melalui beberapa aplikasi yang tersedia di Google Play Store maupun App Store.

Beberapa layanan bahkan menawarkan proses yang cepat dan tanpa biaya tambahan.

Cara convert pulsa jadi saldo Gopay

1. Viapulsa

Viapulsa juga merupakan aplikasi yang banyak digunakan untuk convert pulsa ke Gopay.

Prosesnya tidak kalah mudah dengan aplikasi lainnya.

  • Download aplikasi Viapulsa dari Google Playstore atau App Store.
  • Login dengan akun Google yang kamu miliki.
  • Pilih provider sesuai dengan nomor HP yang ingin kamu ubah pulsanya.
  • Isi nominal pulsa yang ingin ditukar, serta nomor Gopay penerima saldo.
  • Lakukan transfer pulsa ke nomor HP yang ditampilkan oleh aplikasi.
  • Unggah bukti transfer dengan mengklik Lampirkan di aplikasi.

2. BagiPulsa

BagiPulsa juga bisa menjadi pilihan untuk mengonversi pulsa ke Gopay.

Aplikasi ini menawarkan cara yang mudah dan cepat untuk melakukan konversi.

  • Unduh aplikasi BagiPulsa melalui Google Playstore.
  • Login dengan akun Google yang kamu miliki.
  • Pilih provider pulsa yang ingin diubah menjadi saldo Gopay.
  • Isi nominal pulsa yang ingin kamu konversi.
  • Masukkan nomor HP yang pulsanya ingin diubah.
  • Transfer pulsa ke nomor yang diberikan oleh aplikasi.

3. byPulsa

byPulsa adalah salah satu aplikasi yang dapat kamu gunakan untuk mengubah pulsa menjadi saldo Gopay.

Aplikasi ini cukup populer dan prosesnya juga sederhana.

  • Unduh aplikasi byPulsa melalui Playstore.
  • Login menggunakan akun Google kamu setelah aplikasi terpasang.
  • Pilih provider yang sesuai dengan nomor HP yang pulsanya ingin kamu ubah.
  • Isi nominal pulsa yang ingin kamu konversi menjadi saldo Gopay.
  • Masukkan nomor HP yang memiliki pulsa yang ingin diubah.
  • Masukkan nomor akun Gopay penerima saldo.
  • Ikuti panduan dari CS byPulsa untuk menyelesaikan proses konversi.

(Tribunbatam.id/ Karunia Rahma Dewi)

Baca Lebih Lanjut
Manfaatkan 3 Cara Ini, Saldo DANA Gratis Ratusan Ribu Segera Masuk ke Dompet Elektronik Kamu, Klaim Sekarang!
Pos Kota
Dapatkan Saldo DANA Gratis Rp200.000 Hari Ini, Rabu 28 Agustus 2024, Cek Langsung di Sini!
Pos Kota
Intip Cara Mudah Klaim Saldo DANA Rp250.000 Gratis, Link DANA Kaget Ini Siap Cairkan ke Dompet Elektronik!
Pos Kota
BARU! LINK DANA KAGET 29 Agustus 2024, Dapatkan Saldo Gratis hingga Rp 100 Ribu Didalamnya
Dinar Febiola
Ayo Beli Pulsa/Paket Data lewat Mobile Banking BRImo, Dapatkan Promo Seru Akhir Bulan!
Sindonews
Gratis! Saldo DANA hingga Rp 100 Ribu Langsung Cair di LINK DANA KAGET, 26 Agustus 2024
Dinar Febiola
Cara Beli Paket Data IM3 di BRImo, Bisa Dapat Diskon hingga 50%
Detik
Gratis! Saldo DANA Rp100 Ribu Auto Cair, Klaim Link Ini Sekarang
Suci Harahap
Cara Membedakan Link DANA Kaget Palsu dan Asli, Waspada Penipuan! Dapat Saldo Tanpa Syarat Apapun
Sinta Manila
Rp315.000 Saldo DANA Kaget Bisa Klaim Hari Ini 29 Agustus 2024, Cek Caranya Berikut Ini
Pos Kota