TRIBUNPEKANBARU.COM, PEKANBARU - Berikut arti kata duri dan arti kata predator menurut KBBI kunci jawaban untuk ESPS Bahasa Indonesia kelas 6 halaman 3 buku paket Kurikulum Merdeka .
e. Arti Kata Duri
Menurut KBBI, arti kata duri adalah tonjolan yang tajam dan keras pada batang atau daun tumbuhan.
Contoh kalimat: Hati-hati dengan duri tanaman kaktus.
f. Arti Kata Predator
Menurut KBBI, arti kata predator adalah hewan yang memangsa hewan lain.
Contoh kalimat: Singa adalah predator yang sangat kuat.
Demikian arti kata duri dan arti kata predator menurut KBBI kunci jawaban untuk ESPS Bahasa Indonesia kelas 6 halaman 3 buku paket Kurikulum Merdeka .
( Tribunpekanbaru.com / Pitos Punjadi )