TRIBUNJAKARTA.COM - Berikut lirik lagu dan kunci gitar Kita Usahakan Rumah Itu - Sal Priadi.

Lagu ini pertama kali dirilis oleh Sal Priadi pada Jumat 18 Maret 2022.

Simak lirik lagu dan kunci gitarnya:

Kita usahakan rumah itu

Dari depan akan tampak sederhana

Tapi kebunnya luas, tanamannya mewah, megah

Kita usahakan rumah itu

Dari depan akan tampak sederhana

Tapi dibuat kuat, dirancang muat, lega

Urusan perabotan dan wangi-wangian

Kuserahkan pada seleramu yang lebih maju

Tapi tata ruang aku ikut pertimbangkan

Karena kalau nanti kita punya kesibukan

Malam tetap kumpul di meja panjang ruang makan kita

Berbincang tentang hari yang panjang

Intro: 

                      

Kita usahakan rumah itu

Dari depan akan tampak sederhana

Tapi penerangannya diracik begitu romantis

Urusan perabotan dan wangi-wangian

Kuserahkan pada seleramu yang lebih maju

Tapi tata ruang aku ikut pertimbangkan

Karena kalau nanti kita punya kesibukan

Malam tetap kumpul di meja

Panjang ruang makan kita

Berbincang tentang hari yang panjang

Boleh kamu keliling dunia dan

Temukan banyak tempat-tempat untuk singgah

Sementara

Kamu boleh namai itu rumah

Selama ada mereka yang kamu cinta
Di dalamnya

Baca Lebih Lanjut
Kunci Gitar dan Lirik Lagu Dari Planet Lain - Sal Priadi
Alpen Martinus
Kunci Gitar dan Lirik Lagu Serta Mulia - Sal Priadi
Tsaniyah Faidah
Lirik Lagu dan Kunci Gitar Serta Mulia - Sal Priadi
Siti Nawiroh
Lirik dan Kunci Gitar Lagu If Only Tonight We Could Sleep - The Cure
Musik dan Lirik
Kunci Gitar dan Lirik Lagu Aduh - Maliq & D'Essentials
Muji Lestari
Lirik Lagu dan Kunci Gitar Mimpi Yang Sempurna - Peterpan
Siti Nawiroh
Lirik Lagu dan Kunci Gitar Begini Begitu - Maliq & D'Essentials
Muji Lestari
Kunci Gitar dan Lirik Lagu Ngatata Notumangi - Ungu : Kamaimo Kita Masintuvu
Tsaniyah Faidah
Lirik Lagu dan Kunci Gitar Masih Ada - Ello
Pebby Adhe Liana
Kunci Gitar dan Lirik Lagu Kebyar-kebyar - Cokelat
Muji Lestari