TRIBUNMANADO.CO.IDÂ - Simak berikut lirik lagu Rohani Kristen berjudul Lirik Lagu Tanpa Syarat dari NDC Worship
Lirik Lagu Tanpa Syarat - NDC Worship
Ku tak menyerah
Walau kadang ku tak mengerti
Tetap berserah
Keyakinan di dalam hati
Rencana yang terbaik
Semuanya datang dariMu
Karna tanganMu memurnikanku
Kutetapkan hatiku tuk percaya
Tanpa syarat takkan goyah
Kunyatakan imanku tuk setia
Senangkan hatiMu
Melekat padaMu
Slalu ada di hatiMu
Melekat padaMu
Oh Yesusku
***