TRIBUNPONTIANAK.CO.ID - Berikut update Bagan Pertandingan Piala Eropa 2024 Terbaru per Selasa 18 Juni 2024 .
Tuntasnya sejumlah Pertandingan membuat komposisi Klasemen tiap grup update pula.
Pada Grup A EURO 2024 kali ini, sang tuan rumah Jerman berhasil bercokol di puncak Klasemen .
Dengan 3 Poin dan torehan 5 gol serta 1 kali kebobolan .
Laga kedua akan dimainkan Timnas Jerman pada Rabu 19 Juni 2024 Besok .
Dengan menghadapi Timnas Hongaria .
Jika Menang di Pertandingan itu, skuad Die Mannschaft (Julukan Timnas Jerman) asuhan Julian Nagelsmann akan menjadi Tim pertama yang memastikan diri Lolos ke Babak 16 Besar EURO 2024 !
Dalam Bagan EURO 2024 Terbaru, ada potensi terjadinya duel Super Big Match antara Timnas Jerman Vs Italia .
Jerman berpeluang besar Finish sebagai juara grup di Klasemen Akhir Grup A
.
Sedangkan Lawan tanding bagi posisi tersebut adalah Runner Up Klasemen Akhir Grup B .
Sementara di Grup B sendiri, Timnas Italia harus bersaing ketat dengan Timnas Spanyol yang sejauh ini kokoh di Punca Klasemen Sementara !
La Roja (julukan Timnas Spanyol) lebih diunggulkan Finish sebagai juara grup di Klasemen Akhir Grup B .
Dengan skenario itu, maka Jerman Vs Italia bisa saja terjadi di Babak 16 Besar Piala Eropa 2024 nanti?
Akankah terjadi?
Berikut update Bagan Pertandingan Piala Eropa 2024 Terbaru:
Siapakah Tim yang Sobat Tribun Pontianak jagokan akan merebut gelar juara dari gelaran Turnamen sepak bola antarnegara Eropa di bawah Konfederasi UEFA di EURO 2024 kali ini? (*)
Akankah terjadi?
Berikut update Bagan Pertandingan Piala Eropa 2024 Terbaru:
Siapakah Tim yang Sobat Tribun Pontianak jagokan akan merebut gelar juara dari gelaran Turnamen sepak bola antarnegara Eropa di bawah Konfederasi UEFA di EURO 2024 kali ini? (*)