TRIBUNBATAM.id - Berikut cara hapus daftar transfer di aplikasi Livin by Mandiri untuk hindari salah transfer.

Cara menghapus daftar transfer di aplikasi Livin by Mandiri dapat dilakukan dengan praktis.

Langkah ini merupakan salah satu cara untuk meminimalisir kesalahan saat transfer menggunakan mobile banking dari Bank Mandiri.

Aplikasi Livin by Mandiri adalah mobile banking dari Bank Mandiri yang punya berbagai manfaat.

Livin by Mandiri dapat dipakai untuk sejumlah transaksi secara online, termasuk transfer uang ke sesama rekening Bank Mandiri dan rekening bank lain.

Sebelum mentransfer uang, nasabah harus memasukkan nomor rekening tujuan ke daftar transfer di Livin by Mandiri.

Menambahkan nomor rekening tujuan ke daftar transfer Livin by Mandiri dapat dilakukan dengan praktis.

Di samping itu, menghapus daftar transfer Livin by Mandiri juga bisa dilakukan dengan cara yang terbilang mudah.

Berikut Tribunbatam.id sajikan hapus daftar transfer di Livin by Mandiri.

Cara Hapus Daftar Transfer di Livin by Mandiri

  1. Buka aplikasi Livin by Mandiri lalu login
  2. Pada halaman depan masuk ke menu Transfer
  3. Klik menu Atur yang ada di kanan atas
  4. Centang nomor rekening yang ingin dihapus
  5. Klik Hapus
  6. Daftar transfer di Livin by Mandiri berhasil dihapus.

Cara Tambah Daftar Transfer di Livin by Mandiri

  1. Buka aplikasi Livin By Mandiri, lalu masukan kata sandi (password)
  2. Berikutnya tap menu (icon) transfer
  3. Lalu pilih tombol "Transfer Ke Penerima Baru"
  4. Berikutnya "Pilih Bank" dan masukkan nomor rekening tujuan transfer
  5. Lalu masukkan nominal yang akan di transfer dan klik tombol "lanjutkan"
  6. Baca kembali konfirmasi pengiriman dan Anda akan diminta memasukkan nomor PIN
  7. Tap "Simpan ke Daftar" yang posisinya berada di pojok kanan bawah
  8. Lalu Anda akan diminta mengisi Nama Kontak yang hendak di simpan ke Daftar Transfer
  9. Tap "Simpan sebagai Kontak Baru" atau "Tambahkan ke Kontak lama"
  10. Daftar transfer selesai ditambahkan di Livin by Mandiri. 

(Tribunbatam.id/Cahyanti Nawangsari)

Baca Lebih Lanjut
Transfer Kilat Como Dibandingkan Venezia, Eks Inter Milan Jadi Incaran di Bursa Transfer Liga Italia
Amirul yusuf
Rumor Transfer Liga 1 - Bek Andalan Borneo FC Samarinda Masuk Daftar Belanja Persib Bandung
Christoper Desmawangga
Jalur Ujian Mandiri S1 Undip 2024 Dibuka hingga 20 Juni, Simak Syarat dan Cara Daftarnya
Sindonews
Transfer Inter Milan - Genoa Akan Persulit Nerazzuri Dalam Transfer Martinez
Pucu Herwibowo
Ketua Khaldoon Al Mubarak: Prediksi Transfer Man City Bisa Membuat Liga Premier Pusing Lagi
Khairil Rahim
Eksodus Pemain PSM di Bursa Transfer Liga 1 2024 Dimulai: Tahar Join Malut United, Kenzo Nambu Out?
Ady Sucipto
Jelang Liga 1 Bergulir, Berikut Daftar Transfer Persib, Persija, Arema Masuk Rumor Terbaru
Nia Kurniawan
Tips Mengisi Saldo DANA Lewat Transfer Bank atau Mobile Banking di BCA Hingga BNI
Eka Riztha Pratama
Edu Gaspar Siapkan Rp 3 Triliun Untuk Wujudkan Transfer Impian Mikel Arteta di Arsenal
Fahmi Ghifari
Rekap 9 Rumor Transfer Liga 1: Persib, Arema, Persebaya, hingga Persija Jakarta
Arif Tio Buqi Abdulah