TRIBUNMANADO.CO.ID - Berikut ini lirik lagu Dewi yang dinyanyikan oleh Daun Jatuh.
Lagu ciptaan Satrio ini dirilis pada 9 Mei 2025 di YouTube daunjatuh music.
Kutanamkan hatiku tumbuh bersamamu
Takkan kupetik hingga akhir masa hidupku
Dengarlah kau dengar
Selama bumi berputar ku tetap milikmu
Dewi bukalah kedua matamu
Pandanglah ruang di hatiku
Dewi berikan nafasmu untukku
Agar kuhidup bersamamu
Bersamamu terus bersamamu
Dengarlah kau dengar
Selama bumi berputar ku tetap milikmu
Dewi bukalah kedua matamu
Pandanglah ruang di hatiku
Dewi berikan nafasmu untukku
Agar kuhidup bersamamu
Bersamamu
Dewi bukalah kedua matamu
Pandanglah ruang di hatiku
Dewi berikan nafasmu untukku
Agar kuhidup bersamamu
(*)Bersamamu terus bersamamu
Bersamamu terus bersamamu
(*)