Peserta UTBK yang menyukai pakaian gelap perlu memperhatikan ketentuan berbusana dalam SNBT 2025. Terbaru, panitia Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) memberikan imbauan soal ketentuan berpakaian.
Pada kesempatan Bincang Daring: Pendaftaran dan Persiapan Mengikuti UTBK-SNBT 2025 yang dilansir oleh YouTube SNPMB ID, Senin (24/3/2025), panitia juga telah menjabarkan seperti apa pakaian yang dimaksud untuk UTBK SNBT 2025.
Koordinator Humas dan Promosi SNPMB, Ismaini Zain mewanti-wanti peserta tidak boleh mengenakan kaus oblong dan sendal.
Namun, bagaimana ketentuan selengkapnya kini?
Dikutip dari unggahan Instagram SNPMB ID pada Selasa (22/4/2025), seperti ini aturan berpakaian dalam UTBK SNBT 2025:
Selain soal pakaian, ingat kembali dokumen apa saja yang perlu dibawa saat UTBK!
Masih dari sumber yang sama dan Halo SNPMB BPPP Kemdikbud, cek dokumen yang wajib dibawa ketika UTBK SNBT 2025:
Itulah aturan berpakaian yang terbaru untuk UTBK SNBT 2025 plus dokumen yang perlu dibawa. Semoga sukses!
Itulah aturan berpakaian yang terbaru untuk UTBK SNBT 2025 plus dokumen yang perlu dibawa. Semoga sukses!